Assalamu'alaikum Wr. Wb
Salam Hormat untuk kita semua,
Sebelumnya saya ingin memperkenalkan diri, nama saya Rian Hermawan. Saya berasal dari Subang dengan tingkat pendidikan Sarjana Komputer di STMIK Subang dan alhamdulilah pada saat ini saya sedang menempuh pendidikan lagi menuju jenjang S2 yaitu di STMIK Likmi Bandung.
Saya sengaja membuat blog ini sekedar untuk berbagi pengetahuan dan informasi mengenai hal-hal yang berkaitan dengan dunia elektronika, informasi dan komputer.
Walaupun saya adalah seorang Sarjana Komputer namun terus terang lebih tertarik ke dunia Mikrokontroler. Karena memang sejak kecil sampai duduk di SMK saya lebih senang belajar tentang elektronika. Sampai pada akhirnya saya mencoba Mikrokontroler pada saat saya kuliah di STMIK Subang. Mikrokontroler yang saya sedang kuasai yaitu Arduino dengan ATMEGA 328P, sampai pada akhirnya perancangan tugas akhir menggunakan sistem Mikrokkontroler.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar